Maskot dan Logo PON XVIII Riau 2012
Layar dan Gelombang
Melambangkan lambang daerah "Lancang Kuning" yang mempunyai makna:
Daerah Riau diaLayar dan Gelombangliri oleh empat sungai besar yaitu: Sungai Kampar, Sungai Rokan, Sungai Indragiri dan Sungai Siak, dimana keempat sungai tersebut merupakan sumber kehidupan yang merupakan kebesaran rakyat Riau
Lancang memberikan simbol bahwa kehidupan penuh dengan semangat yang berpacu menuju prestasi.
Gelombang laut melambangkan kedinamisan masyarakat Riau bergerak terus menerus tanpa berhenti menghantarkan kemajuan negeri.
Warna merah, kuning dan hijau melambangkan bahwa Riau mempunyai budaya yang tinggi.
Lingkaran Berkait
Melambangkan semangat sportifitas yang tinggi dalam persaudaraan menuju prestasi PON.
Huruf dan Angka
Menunjukkan penyelenggaraan PON XVIII Tahun 2012 Provinsi Riau.
Nama Maskot
"Bujang Serindit"
Wujud Keseluruhan Maskot
Terinspirasi dari bentuk burung Serindit yang juga sudah dijadikan simbol fauna khas Riau yang melambangkan semangat, enerjik dan kontinuitas gerakan mengejar prestasi bersumber dari rasa keinginan individual untuk memberikan sesuatu yang terbaik bagi kelompok, daerah dan prestasi nasional secara umum.
Huruf dan Angka
Menunjukkan kegiatan PON yang ke XVIII Tahun 2012 diadakan di Provinsi Riau.
Obor dengan Api yang Berkobar Menyala
Sebagai gambaran yang lebih menjurus pada rasa semangat yang menyala-nyala, tak kunjung padam dalam lingkaran makna esensial dunia keolahragaan.
Busana Melayu yang dikenakan Burung Serindit
Simbol lokalitas budaya Riau dengan penduduknya yang berbudaya Melayu dengan penonjolan ciri khas pada busana Melayu.
Selempang Dada dengan Tulisan Pekan Olahraga Nasional XVIII
Pertanda simbol kebesaran sebagai ajang pres- tisius dalam bidang olahraga yang mengede- pankan rasa sportifitas.
Tapak (Post Stage) melingkar dengan tulisan Riau 2012
Pertanda tempat dan tahun penyelenggaraan.
Posted in
PON RIAU 2012
,
Riau
Related posts:
If you enjoyed this article, subscribe to receive more great content just like it.
Berlangganan Di Sini
Popular Posts
-
Kota Dumai adalah sebuah kota di Provinsi Riau, Indonesia, sekitar 188 km dari Kota Pekanbaru. Sebelumnya, kota Dumai merupakan kota terlua...
-
Istana Kerajaan Siak Sri Indrapura merupakan warisan istana dari Kesultanan Siak Sri Indrapura yang sampai hari ini masih berdiri kokoh dan ...
-
Bagi anda yang ingin menghubungi Admin dari Budaya dan Pariwisata Provinsi Riau untuk keperluan/mempertanyakan artikel atau hendak memasang ...
Recent Stories
Connect with Facebook
Sponsors
Search
Partner
Recent Comments
Tag Cloud
Bengkalis
(6)
Budaya Bengkalis
(1)
Budaya Inhil
(1)
Budaya Rohil
(1)
Dumai
(2)
Indragiri Hilir
(3)
Indragiri Hulu
(4)
Kampar
(3)
Kuantan Singingi
(5)
Meranti
(1)
Objek Wisata Bengkalis
(3)
Objek Wisata Inhu
(2)
Objek Wisata Kuansing
(3)
Objek Wisata Pekanbaru
(2)
Objek Wisata Siak
(1)
Pekanbaru
(4)
Pelalawan
(1)
Riau
(13)
Rokan Hilir
(2)
Rokan Hulu
(3)
Siak
(3)
0 comments for this post
Leave a reply